KITA JUGA BISA !!

Kamis, 14 Oktober 2021 menjadi moment kompetisi bagi siswa/i berkebutuhan khusus mengikuti perlombaan mewarnai topeng di PLA Tlogowaru. ada 5 anak istimewa yang siap mengikuti perlombaan tersebut, mereka adalah Wira, Putri, Silmy, Ihza dan Surya. perlombaan ini bisa diikuti beberapa siswa disabilitas. Ibu Rizki eka pratiwi,S.Psi selaku koordinator Inklusi telah mengumumkan ke beberapa wali murid […]